Rabu, 25 Januari 2012

Ember Enamel Belanda








Ember Enamel Belanda

Ember berbahan enamel buatan Belanda ini adalah salah satu perlengkapan dapur Tempoe Doeloe, terdapat tulisan AARDAPPELEN yang berarti KENTANG, berfungsi untuk menaruh kentang pada masa itu, kondisi masih cukup baik dan layak koleksi, memiliki ukuran tinggi 26,5cm dan diameter 27cm, sangat cocok untuk menghiasi ruang dapur yang bernuansa vintage dirumah anda.

Keterangan : SOLD OUT

Tidak ada komentar:

Posting Komentar